Pages

Monday, February 11, 2013

FOTO,BUDAYA MASYARAKAT ITU MAULID DI MASJID BUKAN MABOK DI JALAN


 
Tak bisa di pungkiri kalau sudah memasuki bulan Rabi’ul awal atau bulan kelahiran(maulid) dan wafatnya(haul) Nabi Muhammada SAW segenap masyarakat hanya mengadakan acara peringatan kelahiran Nabi Muhammad SAW  sedangkan hari wafatnya jarang sekali kita dengar dan kita temukan  ada yang memperingatinya.

Saturday, February 9, 2013

Kisah di Balik Foto Fantastis 'David and Goliath'


David and Goliath (Octavio Aburto )

Berada di bawah air selama hampir 1 jam, fotografer Octavio Aburto akhirnya sukses melahirkan foto berikut. Sebuah foto yang membuat ponsel dan inbox di emailnya dipenuhi pertanyaan tentang keaslian foto yang dimaksud. Tentu saja foto ini asli, klaim fotografer yang juga seorang ilmuwan ini.

Berbekal iPhone, Fotografer Veteran Motret 50 Pernikahan


Salah satu karya Kuster yang diambil dengan iPhone (Kuster/Dpreview)

Seorang fotografer jebolan majalah Playboy memutuskan untuk memotret 50 pernikahan sekaligus, hanya berbekal iPhone. Fotografer veteran bernama Kevin Kuster ini memiliki alasan sendiri kenapa ia tidak memakai kamera DSLR-nya.

Dilelang, kamera fotografer dunia tembus Rp 2,1 triliun


Adalah David Douglas Duncan, salah satu fotografer paling berpengaruh di dunia. Mantan fotografer kawakan yang pernah bekerja di majalah Life ini bahkan sempat mendokumentasikan kehidupan seniman Spanyol Pablo Picasso.